Category: Opinion

  • Pengalaman Kerja di Hotel (+ Dilema Tempat Kerja)

    Pengalaman Kerja di Hotel (+ Dilema Tempat Kerja)

    Enggak kerasa, ternyata udah setahun sejak aku bikin vlog pertama mengenai hari pertama kerja di hotel (dan kuliah online). Saat masih kecil, aku sering keluar masuk hotel-hotel di Malang, ngikutin mamaku yang bekerja sebagai florist. I thought it would be fun kerja di hotel: interior oke, ketemu berbagai macam orang, dan dapat makanan gratis. Who…

  • Terlalu Keras Pada Diri Sendiri: Ciri-ciri, Alasan, dan Cara Mengatasinya

    Terlalu Keras Pada Diri Sendiri: Ciri-ciri, Alasan, dan Cara Mengatasinya

    Beberapa hari yang lalu, aku membuat IG story tentang terlalu keras pada diri sendiri. Ternyata, banyak teman-temanku merasakan hal yang sama. They think they’re not good enough. Cerita ini dimulai ketika aku meeting bersama manager (orang Amerika). Aku merasa aku enggak bisa menulis dengan baik karena mendapat skor di bawah standar beberapa kali saat itu.…

  • (Sometimes) Don’t Monetize Your Hobby

    (Sometimes) Don’t Monetize Your Hobby

    Apa yang kita katakan pada teman kita yang bikin kue dan kuenya enak? Aku tebak, sebagian besar respons nowadays adalah: Ya ampun enak banget! Kamu bisa jual ini, lho! That may sound like a genuine compliment, tapi menurutku ada sesuatu yang “salah” dalam pujian itu. Sebuah respon instan langsung ke istilah ekonomi 🙂 Ketika seseorang…

  • Apakah Kuliah Itu Penting?

    Apakah Kuliah Itu Penting?

    Apakah Kuliah Itu Penting? – Hari Minggu, 3 Maret lalu, aku dan kawan jagain booth BolehBaca di acara Klinik Beasiswa LPDP Universitas Negeri Malang UM. Sebelah, ada penjaga stand dari kue oleh-oleh Malang. Gabut gitu kita! Jadilah mengobrol. Ada secuplik percakapan yang sangat kuingat sampai sekarang. Bahkan detail ekspresi si Mbak. Mbak: Sebenernya saya nggak…

  • Apakah Zodiak, Golongan Darah, dan MBTI 100% bener?

    Apakah Zodiak, Golongan Darah, dan MBTI 100% bener?

    Siapa yang di sini excited banget nge-follow Bloodtype comic? Atau teriak dalam hati “Bener banget!” waktu liat hasil MBTI bahkan akun Instagram tes psikologi? Zodiak, Golongan Darah, dan MBTI kadang menjadi “pedoman” pribadi seseorang, apa iya? Kalau aku lagi nggak bisa berhenti mainan BuzzFeed Quiz padahal receh abis. Berdasarkan artikel yang berfaedah seperti Zenius, Bloodtype…

  • 5 Things You Get English Literature (Students) Wrong

    5 Things You Get English Literature (Students) Wrong

    Fight against stereotypes about things you get English Literature wrong! I am stepping on the fourth semester of being an English Language and Literature (ELL) student at the State University of Malang. I have been receiving a huge amount of statements related to my study. Here here, I am clarifying things that most people think…